Apel Pagi Personel Polsek Cibinong Dipimpin Kapolsek AKP Nanang Laksana

    Apel Pagi Personel Polsek Cibinong Dipimpin Kapolsek AKP Nanang Laksana

    Polres Cianjur - Rabu, 28 Agustus 2024 – Kapolsek Cibinong AKP Nanang Laksana, S.IP, memimpin kegiatan apel pagi yang rutin dilaksanakan oleh Polsek Cibinong. Apel pagi ini diadakan di halaman Polsek Cibinong, Polres Cianjur, dengan dihadiri seluruh personel Polsek.

    Dalam sambutannya, AKP Nanang Laksana menekankan pentingnya kedisiplinan dan kesiapsiagaan setiap anggota dalam menjalankan tugas. Beliau juga memberikan arahan terkait peningkatan patroli dan pelayanan masyarakat, serta penegakan hukum yang lebih efektif.

    Kapolres Cianjur AKBP Rohman Yonki Dilatha, S.I.K., M.Si., M.H., melalui Kapolsek Cibinong, AKP Nanang Laksana, menegaskan bahwa apel pagi ini merupakan bagian dari upaya untuk meningkatkan koordinasi dan komunikasi antar anggota, serta memastikan bahwa setiap personel siap melaksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab.

    Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan semangat dan kinerja anggota Polsek Cibinong dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya.

     

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Bripka Jajat Hermawan Laksanakan DDS dan...

    Artikel Berikutnya

    Kanit Patroli Ikut Kerja Bakti Bersihkan...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri Resmi Launching Desk Ketenagakerjaan untuk Selesaikan Sengketa Tenaga Kerja
    Kapolri Resmikan Desk Ketenagakerjaan Demi Beri Jaminan Perlindungan Kaum Buruh
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Hadiri Penutupan Pleno Hima Persis, Kapolri: Mari Jaga Keberagaman Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045
    Polri Lakukan Penyelidikan Terhadap Peristiwa Gugurnya  Anggota Polri Tertembak Saat Patroli di Yalimo

    Ikuti Kami