Polsek Ciranjang Polres Cianjur Gelar Patroli Malam, Ajak Warga Jaga Keamanan Dan Ketertiban

    Polsek Ciranjang Polres Cianjur Gelar Patroli Malam, Ajak Warga Jaga Keamanan Dan Ketertiban

    Polsek Ciranjang, Polres Cianjur - Pada Kamis malam tanggal 10 Agustus 2023, Polsek Ciranjang Polres Cianjur melaksanakan kegiatan patroli malam sejak pukul 21.00 WIB. Kegiatan tersebut merupakan upaya polisi untuk mencegah gangguan kamtibmas dan tindak kriminal, sehingga warga masyarakat merasa aman dan nyaman. 

    Selain melakukan patroli, anggota Polsek Ciranjang juga memberikan himbauan kamtibmas kepada warga untuk turut menjaga keamanan di lingkungan sekitar dan selalu berkomunikasi dengan polisi jika ada hal-hal yang dapat mengganggu kamtibmas. 

    Kapolres Cianjur AKBP ASZHARI KURNIAWAN melalui Kapolsek Ciranjang KOMPOL DADAN NUGRAHA menjelaskan
    "Dengan dilaksanakannya kegiatan patroli malam oleh Polsek Ciranjang, kami berharap dapat menciptakan rasa aman dan nyaman bagi warga masyarakat. Kami juga mengajak masyarakat untuk ikut menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan sekitar dan berperan aktif dalam memelihara kamtibmas. Jika ada hal yang mencurigakan atau dapat mengganggu ketertiban, masyarakat diharapkan segera menghubungi anggota kepolisian terdekat."

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    IPTU Asep Sodikin, melaksanakan Patroli...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi C3, Personil Polsek Cidaun Patroli...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Brimob Bergerak Bantu Evakuasi Korban Banjir dan Longsor di Jateng
    Polri Komitmen Jaga Perdamaian dan Pembangunan di Papua
    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani

    Ikuti Kami